Unsur-Unsur Organisasi Manajemen
Unsur - Unsur Organisasi :
- Manusia, artinya organisasi baru ada jika ada unsur manusia yang bekerja sama, ada pimpinan dan ada yang ada dipimpin.
- Tempar Kedudukan, artinya organisasi baru ada.
- Tujuan, artinya, organisasi baru ada jika ada tujuan yang ingin di capai.
- Pekerjaan, artinya organisasi baru ada jika ada perkerjaan yang akan dikerjakan serta adanya pembagian pekerjaan.
Pengorhanisasian adalah penetapan struktur peran melalui penetuan aktivitas-aktivitas, pengelompokan aktivitas, penugasan kelompok aktivitas, pendelegasian wewenang, pengoorganisasian hubungan antara wewenang serta informasi baik secara vertikal maupun horizontal, yang dibutuhkan organisasi untuk mencapai tujuan - tujuan organisasi.
Agar peran organisasi ada dan berarti bagi orang-orang, peran-peran itu harus mencakup:
- Tujuan yang dapat direalisasikan.
- konsep dan batas kewajiban yang jelas.
- kebijakan-kebijakan yang dapat dimengerti dan dapat dilaksanakan.
- ketersediaan informasi yang diperlukan, alat-alat dan sumber-sumber yang penting.
Unsur-Unsur Organisasi Manajemen
Reviewed by Azhar Mustofa
on
11:56:00 AM
Rating:
No comments
Berkomnterlah Sesuai Artikel Diatas